Skip to main content

Build Zilong Tersakit 2024 (+Emblem & Spell Terbaik)

 


Zilong merupakan hero Fighter lawas di Mobile Legends yang

telah mendapatkan revamp pada Project Next. Selain memiliki mobilitas cukup baik, hero

dengan role Assasin ini juga dibekali damage dan attack speed yang tinggi.

Bagi kamu yang ingin memakai Zilong sebagai Hyper atau Offlaner, namun belum tau build

item terbaru. Yuk simak rekomendasi build Zilong tersakit dan terkuat beserta emblem hingga

spell terbaik yang sering dipakai oleh top global.




Build item Zilong tersakit 2024 top global ini memiliki kemampuan Attack Speed dan Critical

yang tinggi dengan kombinasi Windtalker dan Berseker. Lalu, BoD akan memaksimalkan

damage Zilong.

Swift Boots: Meningkatkan 40 Movement Speed dan 15% Attack Speed.

Windtalker: Meningkatkan 40% Attack SPD, 10% Critical Chance dan 20 Movement

SPD. Setiap 5 – 3 detik, Basic Attack akan mengenai 3 lawan dan memberikan 150 – 362

Magic Damage. Ketika efek ini diaktifkan, Zilong meningkatkan 5% Movement SPD

secara singkat.

Berseker’s Fury: Item ini akan memberikan 65 Physical Attack dan 25% Critical Chance

dan 40% Critical Damage. Critical Damage Zilong akan meningkatkan 5% Physical Attack

selama 2 detik.

Great Dragon Spear: Item ini meningkatkan 70 Physical Attack, 10% CD Reduction dan

20% Critical Chance. Dengan pasif Supreme Warrior, saat mengaktifkan Ultimate, Zilong

akan memperoleh tambahan 15% Movement Speed selama 7.5 detik (CD 15 detik).

Blade of Despair: Meningkatkan 160 Physical Attack dan 5% Movement Speed. Pasif

item ini akan meningkatkan 25% Physical Attack ketika menyerang lawan dengan HP

dibawah 50% (2 detik).

Malefic Roar: Memberikan 60 Physical Attack dan 20% Physical Penetration. Saat

menyerang lawan, memperoleh 0.125% tambahan Physical Penetration setiap poin

Physical Defense yang dimiliki lawan, dibatasi hingga 40%.



Build Zilong Sekali Tusuk

Build Zilong sekali tusuk damage tinggi ini akan meningkatkan Basic Attack dengan item

Blade of Heptaseas dan Endless Battle. Attack Speed dan Critical juga cukup tinggi dengan

Windtalker dan Berseker Fury.

Swift Boots: Meningkatkan 40 Movement Speed dan 15% Attack Speed.

Blade of the Heptaseas: Meningkatkan 70 Physical Attack, 250 HP dan 15 Physical PEN.

Ketika tidak memberikan atau menerima damage selama 5 detik, Basic Attack memberikan

160 + (40% Physical Attack) Physical Damage serta slow sebesar 40% (1.5 detik).

Windtalker: Memberikan 40% Attack Speed, 10% Critical Chance dan 20 Movement

SPD. Setiap 5 – 3 detik, Basic Attack akan mengenai 3 lawan dan memberikan 150 – 362

Magic Damage. Ketika efek ini diaktifkan, Zilong meningkatkan 5% Movement secara

singkat.

Berseker’s Fury: Item ini akan menambahkan 65 Physical Attack dan 25% Critical

Chance dan 40% Critical Damage. Critical Damage Zilong akan meningkatkan 5%

Physical Attack selama 2 detik.

Endless Battle: Menambah 65 Physical Attack, 250 HP, 5 Mana Regen, 10% Cooldown

Reduction, 8% Lifesteal dan 5% Movement Speed. Setelah menggunakan skill, Basic

Attack akan memberikan True Damage sebesar 60% Physical Attack lalu meningkatkan

10% Movement Speed.

Blade of Despair: Meningkatkan 160 Physical Attack dan 5% Movement Speed. Pasif

item ini akan meningkatkan 25% Physical Attack hero ketika menyerang lawan dengan HP

dibawah 50% (2 detik).

Build Zilong Jess No Limit

Swift Boots: Menambahkan 40 Movement Speed dan 15% Attack Speed.

War Axe: Memberikan 45 Physical Attack, 550 HP dan 10% CD Reduction.

Endless Battle: Menambah 65 Physical ATK, 250 HP, 5 Mana Regen, 10% CD Reduction,

8% Lifesteal dan 5% Movement SPD.

Windtalker: Meningkatkan 40% Attack SPD, 10% Critical Chance dan 20 Movement

SPD.

Blade of Despair: Menambahkan 160 Physical ATKD dan 5% Movement SPD.

Rose Gold Meteor: Memberikan 60 Physical ATK, 30 Magic Defense dan 5% Physical

Lifesteal.

Emblem Zilong Tersakit

Custom Assasin Emblem: +16 Adaptive Penetration, + Adaptive Attack dan 3%

Movement Speed.

Fatal: +5 Critical Chance dan 10% Critical Damage.

Master Assasin: Jika hanya terdapat 1 hero lawan disekitar, meningkatkan Damage ke

hero tersebut sebesar 5%.

Lethal Ignition: Memberikan Damage lebih dari 7% dari HP hero lawan 3 kali dalam 5

detik, akan membakar target sebesar 162-750 Adaptive Damage tambahan. (CD 15 detik)

Battle Spell Zilong Terbaik

1. Execute: Memberikan 100 (+10 per level) + 13% HP True Damage yang hilang pada hero

musuh. Jika target terbunuh dengan spell ini, cooldownnya akan berkurang sebesar 40%.

Damage Execute mengabaikan shield lawan.

2. Flicker: Zilong dapat melakukan teleport ke arah tertentu untuk melewati hadangan,

setelah itu meningkatkan 5(1+ per level hero) Physical dan Magical Defense secara

singkat.

3. Inspire: Dalam 8 Basic Attack berikutnya, meningkatkan Attack Speed menjadi 1.55 kali

dan batas Attack Speed menjadi 500%. Basic Attack juga mengabaikan 8(+1 per level

hero) Physical Defense lawan dan juga memulihkan 60 (+15% Physical Attack)(+15

Magic Damage).

Skill Zilong

Pasif Zilong – Dragon Flurry

Setelah setiap 3 Basic Attack, Zilong mendapatkan Dragon Flurry pada Basic Attack

berikutnya, menyerang target beberapa kali, memberikan 150% Basic Attack Damage dan

memulihkan HP Zilong sesuai dengan 50% Physical Attack.

Skill 1 Zilong – Spear Flip

Zilong mengangkat musuh ke punggungnya, memberikan 250-350 (+ 80% Extra Physical

Attack) Physical Damage.

Skill 2 Zilong – Spear Strike

Zilong berlari ke arah target, memberikan 250-450 (+ 60% Total Physical Attack) Physical

Damage ke target, mengurangi Physical Defense target sebesar 15-30 selama 2 detik, dan

kemudian dia segera melakukan Basic Attack cepat.

Skill Ultimate Zilong – Supreme Warrior

Zilong memperoleh 40% Movement Speed, Attack Speed sebesar 45% – 75%, dan immune

efek slow selama 7,5 detik. Menghapus debuff saat casting. Saat skill ini aktif, Dragon Flurry

dapat dipicu setelah setiap 2 Basic Attack, bukan setelah setiap 3 Basic Attack.

Nah, itulah rekomendasi build Zilong Tersakit 2024 beserta emblem dan battle spell. Dengan

gameplay yang baik, Zilong memiliki potensi tinggi untuk menculik hero core lawan dan juga

melakukan push turret dengan cepat.

Baiklah, sekian artikel tentang build item Zilong terbaik ini, semoga bermanfaat.

Comments

Popular posts from this blog

6 Cara Meningkatkan Jangkauan Facebook Anda Tanpa Membayar

  Anda mungkin pernah mendengar tentang ini: Baru-baru ini, Facebook mengeluarkan pernyataan berikut kepada mitra iklannya  : “Kami memperkirakan distribusi organik postingan halaman seseorang akan menurun secara bertahap seiring berjalannya waktu karena kami terus berupaya memastikan bahwa orang-orang mendapatkan pengalaman yang bermakna di situs tersebut.” Mereka juga mengatakan kepada pemasar bahwa mereka harus mempertimbangkan distribusi berbayar “untuk memaksimalkan penyampaian pesan Anda di feed berita.” Butuh bantuan untuk memecahkan kode? Facebook pada dasarnya mengatakan bahwa halaman bisnis Anda akan menjangkau lebih sedikit pengikut karena itu adalah halaman bisnis. Yaitu, kecuali Anda ingin membayar. Ledakan. Untungnya, masih ada beberapa metode gratis namun efektif untuk meningkatkan jangkauan Facebook yang bekerja dengan sangat baik meskipun model bisnis mereka berkembang pesat. Di bawah ini adalah enam strategi yang dapat Anda terapkan segera untuk meningkatkan jangkauan

Daftar Rank Free Fire Terlengkap dan Terbaru Tahun 2024

  1. Battle Royale Dalam mode Battle Royale setidaknya ada beberapa tahapan Rank yang harus dicapai setiap pemain ke rank tertinggi. Berikut daftar selengkapnya: BRONZE Bronze I Bronze II Bronze III SILVER Silver I Silver II Silver III GOLD Gold I Gold II Gold III Gold IV PLATINUM Platinum I Platinum II Platinum III Platinum IV DIAMOND Diamond I Diamond II Diamond III Diamond IV HEROIC ELITE HEROIC MASTER ELITE MASTER GRANDMASTER Grandmaster I – Top 8000 Grandmaster II – Top 1000 Grandmaster III – Top 100 Sebagai catatan, perubahan di dalam daftar rank Free Fire terus diperbaharui. Misalnya, dulu rank paling tinggi adalah HEROIC. Kini, sudah ada penambahan seperti ELITE HEROIC, dan untuk level MASTER kini hadir rank ELITE MASTER dan GRANDMASTER.   Tentunya tidak mudah bukan, untuk mencapai rank tert

5 Cara Paling Jitu untuk Mendapatkan Uang dari Facebook

  Tahukah kamu bahwa sebenarnya ada berbagai cara menarik untuk mendapatkan uang dari Facebook ? Ya, meskipun media sosial tersebut mulai dianggap kuno, Facebook tetap menjadi salah satu sumber pendapatan alternatif yang mumpuni. Hal ini disebabkan oleh popularitasnya yang seakan tidak kunjung padam. Menurut Influencer Marketing Hub , platform ini memiliki hampir 1,37 miliar pengguna aktif. Oleh karena itu, wajar bila media sosial ciptaan Mark Zuckerberg ini menjadi pilihan untuk menggarap cuan.  Meskipun demikian, mencari uang di Facebook sejatinya cukup menantang. Kamu harus bersaing dengan banyak pengguna lain. Tenang saja. Supaya lancar, berikut Glints paparkan lima cara terbaik untuk mendapatkan uang di Facebook khusus untuk kamu. Yuk, disimak!   1. Manfaatkan Facebook Marketplace Cara pertama untuk meraih untung dari Facebook adalah dengan memanfaatkan fitur Marketplace mereka. Bagi kamu yang belum tahu, Facebook Marketplace adalah fitur seperti toko di mana para